
50 Contoh Desain Kaos Reuni
19 Mei 2021Desain ini sebenarnya bukanlah untuk kaos, tapi untuk logo di backdrop acara reunian, jadi ceritanya waktu itu teman saya lagi reunian pakainya seragam batik dan minta tolong dibuatkan backdropnya, kemudian saya coba utak atik desainnya dan menurut saya sepertinya bagusnya ada logo nya biar catchy di backdropnya, akhirnya saya buatlah ini. Elemen desainnya sendiri dari freebies di OhHappyDay , di kombinasikan dengan tulisan reuni akbar dengan font yang cantik 🙂 jadilah seperti ini. Daripada nganggur saya post disini saja barangkali bisa jadi ide buat bikin kaos reuni lainnya …

Ide Desain Kaos Reuni SMPN 1 Karanganyar
Dan seperti ini desain untuk backdrop buat foto-foto :

Backdrop Foto Reunian SMPN 1 Karanganyar
Dan juga kita buatkan desain untuk spanduknya, penampakannya sebagai berikut :

Spanduk Reuni SMPN 1 Karanganyar